WoW dotA Allstars

This is Description

Selasa, 22 Januari 2013

Cara kerja GPRS


  • Ponsel mengirim sinyal ke BTS lalu BTS meneruskannya ke gateway GPRS lalu menuju ke internet.
Saat anda menerima panggilan suara, GPRS tidak akan terputus (sebenarnya hanya tertunda) kecuali masih melakukan transfer data seperti chatting. Telepon saat ini biasanya akan menangguhkan data sesi saat panggilan suara berlangsung
Baterai akan lebih sering berkurang saat GPRS dipakai.
Berapa kecepatan standar pada GPRS, 3G, HSDPA/3,5G ?
  • Pada GPRS 56-114Kbps, pada 3G di indonesia hanya 384-512Kbps, pada 3,5G(HSDPA) di Indonesia hanya berkisar 3,6Mbps(bandingkan dengan Singapura yg mencapai 28Mbps).
Mengapa jarak antara ponsel-BTS berpengaruh pada kecepatan ?
  • Saat anda melakukan transfer file via bluetooth, kedua ponsel hanya berjarak 1-2meter tapi apa yg terjadi jika agan menjauhkan kedua ponsel itu dalam jarak 4-5meter.  Samakah kecepatannya?
Mengapa di 1 wilayah GPRS sangat cepat tapi di 1 wilayah yg lain lambat ?
  • Ada 2 BTS dalam 1 wilayah. 1 BTS melayani 50 user/pengguna dalam waktu yg sama sedangkan 1 BTS lain melayani hanya 10 user juga dalam waktu yg sama. Manakah diantara keduanya yg memiliki koneksi lebih cepat ?
Protokol apa saja yg support pada GPRS  ?
  • Internet Protocol (IP). Dalam prakteknya, mobile browser built-in menggunakan IPv4 karena IPv6 ini belum populer.
  • Point-to-point protocol (PPP). Dalam mode ini PPP sering tidak didukung oleh operator telepon selular tetapi jika ponsel digunakan sebagai modem untuk komputer terhubung, PPP digunakan untuk terowongan IP ke telepon. Hal ini memungkinkan sebuah alamat IP yang akan ditugaskan secara dinamis untuk peralatan mobile.
  • X.25 koneksi. Ini biasanya digunakan untuk aplikasi seperti pembayaran nirkabel terminal, meskipun telah dihapus dari standar. X.25 masih bisa didukung atas PPP, atau bahkan melalui IP, tetapi juga melakukan hal ini membutuhkan sebuah router berbasis jaringan untuk melakukan enkapsulasi atau intelijen yang dibangun in ke end-device/terminal; misalnya, pengguna peralatan.
Mengapa koneksi GPRS berpengaruh ketika hujan/petir ?
  • Saat terjadi hujan/petir, signal mengalami intervensi di udara sehingga berpengaruh pada kecepatan transfer. Karena hujan merupakan redaman yg paling tinggi.

Sumber : http://dhonconstantine.wordpress.com/2010/04/12/cara-kerja-gprs/

0 komentar:

Posting Komentar